4 Layanan Baru Telkom Flexi 4 Layanan Baru Telkom Flexi

Sunday, May 17, 2009

4 Layanan Baru Telkom Flexi

. Sunday, May 17, 2009

Telkom melalui layanan Telkom Flexi memperkenalkan layanan nilai tambah baru, sehingga menjadikan layanan Flexi lebih lengkap dan lebih menarik sekaligus mengukuhkan Flexi sebagai market leader di layanan fixed wireless access. Layanan baru dimaksud adalah Flexi Community, Flexi Dahsyat, Flexi Add On dan F-Kios.

Flexi Community
Flexi Community adalah program yang diperuntukkan bagi sekelompok pelanggan Flexi yang tergabung dalam suatu kelompok/komunitas berupa Gratis Telepon Lokal (Free Local Call) sesama, diskon 20% SLJJ Clear Channel, diskon 50% SMS dan special price Flexi Milis diskon 50% per SMS.

Pesan “Flexi Community” yang disampaikan adalah "Gratis NELPON sesama Teman Bikin Lupa Daratan hingga ke-50 teman se-komunitas se-Indonesia".

Untuk bisa mengikuti program Flexi Community, pelanggan dapat datang ke Plasa Telkom atau langsung via SMS dari handsetnya. Pembuatan group dan pengaturan keanggotaan grup dilakukan via SMS ke Short Code 345 atau via Walk-In yang dilakukan dengan aplikasi CCF (Plasa Telkom)

Cara nya Jika dilakukan melalui SMS ke 345

1. Create Grup
Create[nama Grup] kirim ke 345
2. Penambahan member oleh calon member diri sendiri
Add[nama grup]
3. Penambahan member oleh member
Invite[no flexi-1]….[no flexi-5]


Flexi Dahsyat
Merupakan starter pack Flexi pra bayar baru dengan berbagai fitur menarik dan kemampuan yang dapat dimanfaatkan setiap Pelanggan Flexi Prabayar dalam berkomunikasi yang serba dahsyat dan serba bisa.

Dengan harga starter pack Rp 10.000
•ISI pulsa Rp 5.000
•Bonus 100 SMS (34 SMS per bulan) kepada sesama Flexi selama 3 bulan
•Bonus bicara 100 menit per bulan selama tiga bulan (total 300 menit).
•Flexi Dahsyat memiliki masa aktif 30 hari dan masa tenggang 60 hari.
•Kartu jika sudah Expired ( bisa langsung di isi Pulsa) dan aktif lagi.


Keunggulan yang ditawarkan dengan fitur-fitur Dahsyat yang serba bisa antara lain :

•Flexi KOMUNITAS: Gratis menelepon hingga ke-50 teman se-komunitas, se-Ind
•Flexi COMBO: Bisa menggunakan Flexi di seluruh Indonesia.
•Flexi MILIS: Bikin komunitas dan kirim SMS ke 1.000 nomor sekaligus.
•Flexi TONE: Ring Back Tone dengan hits-hits pilihan.
•Flexi CONFERENCE: Bisa teleconference ke ratusan nomor secara bersamaan.
•Flexi ExtendMe: Memperpanjang masa berlaku kartu tanpa isi ulang.
•Flexi TRANSFER: Kirim pulsa ke nomor lain secara gampang dan aman.
•Flexi SONGS: Menelepon dengan background musik pilihan.
•Flexi CASH: Berbelanja melalui handphone.

Flexi Add-on
Adalah Bundling Produk antara PAKET TAGIHAN TETAP (PTT) dengan Produk Flexi Classy atau Produk Flexi Trendy dengan ketentuan umum sebagai berikut :

1)Penawaran ditujukan kepada Pelanggan Paket Tagihan Tetap untuk mendaftarkan nomor Flexi berlangganan Paket Flexi Add On FBIP berupa Free Menit Lokal panggilan khusus dari Nomor Flexi yang didaftarkan ke Nomor PSTN Paket Tagihan Tetap yang mendaftarkan.
2)Inisiatif pendaftaran dilakukan oleh Pelanggan PAKET TAGIHAN TETAP
3)Nomor Flexi yang didaftarkan adalah Nomor Flexi Classy dan atau Flexi Trendy yang DIMILIKI atau yang DIKENAL dan DISETUJUI oleh Pelanggan PAKET TAGIHAN TETAP (PTT).
4)Jumlah Nomor Flexi Classy dan atau Flexi Trendy yang dapat didaftarkan oleh Pelanggan PTT adalah maksimum 20 (dua puluh) Nomor.
5)Biaya Berlangganan Paket Flexi Add-On dibebankan kepada Pelanggan PAKET TAGIHAN TETAP (PTT) sesuai dengan tarif berlangganan dan jumlah Flexi yang didaftarkan.
6)Biaya Berlangganan akan ditagihkan kepada Pelanggan PAKET TAGIHAN TETAP (PTT) secara satu kesatuan dengan Tagihan PTT pada Periode Tagihan bulan N+1 dan seterusnya selama berlangganan (single invoice).


Paket Tagihan Tetap dan dapetin “GRATIS LOKAL Hingga 1000 Menit ke Telepon Rumah”(untuk program Flexi Add-On).

Pelanggan yang mengikuti program Flexi Add-on PTT dapat memilih salah satu paket berikut:

Paket Tambahan pembayaran di PSTN 7Pak (**) Free Menit Lokal (*)
(Panggilan dari Flexi ke no PSTN 7Pak)
Trendy Classy
Paket 1 Rp. 10.000/bulan 200 250
Paket 2 Rp. 20.000/bulan 450 550
Paket 3 Rp. 35.000/bulan 800 1.000
(*) Diluar Free Menit, pembayaran dibebankan ke pelanggan Flexi sesuai tarif/price yang berlaku
(**) Tambahan pembayaran di PSTN 7 Pak adalah merupakan commitment pelanggan

Flexi Kios (F-KIOS)
F-KIOS merupakan Total Solution bagi Telkom dalam menyediakan layanan penjualan pulsa isi ulang elektronik melalui berbagai jenis saluran distribusi elektronik.

Dua Service Koneksi yang disediakan oleh F-KIOS:
•Access to Host (Centralized), dimana F-KIOS diakses dari terminal transaksi yaitu HP (SMS & USSD) dan Computer ( WEB portal)
•Host to Host (Distributed), dimana F-KIOS berkomunikasi dengan Host dari MITRA dengan protocol ISO 8583 atau XML RPC yang merupakan fungsi dari FRG existing

3 komentar :

LuAlJunx said...

wah terimakasih kak.... luqman lagi nyaei2 soal nya

sekali lagi makasih k

Anonymous said...

katanya gratis?? ke 50 teman?? kok pas aku nelpon ke sesama flexi malah ngeluarin pulsa Rp. 50 /menit

wah flexi emang nge bohongg

muchtarkendari said...

gratis akan dikenakan bila sudah terdaftar dalam satu group. satu group maksimal 50 orang anggota, sesama anggota group gratis bicara lokal. ndak percaya bisa kita buktikan de.. terima kasih dah kunjungi blog ini.

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Post a Comment

Terimakasih banyak atas kunjungannya